Latest Movie :

Black Hawk Down - 2001

Film ini diambil dari peristiwa nyata Pertempuran Mogadishu tahun 1993 antara tentara Amerika melawan gerilyawan Somalia klan Habr Gidr. Dipimpin oleh Muhammad Farah Aidid, gerilyawan Somalia melengserkan tampuk kekuasaan Presiden Somalia keempat, Siyaad Bare. Pada tanggal 3 Oktober 1993, militer Amerika mengerahkan pasukan sebesar-besarnya untuk menangkap ataupun membunuh Aidid.

Pasukan serbu itu terdiri dari operator pasukan elit US Delta Force yang konon katanya melegenda di dunia militer, tentara Ranger, pararescuemen Angkatan Udara, unit tempur Angkatan Udara, pasukan khusus Navy SEAL, dan Resimen Operasi Khusus Penerbangan 160.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Bioskop 02 - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger